EVALUASI BAB 1

Evaluasi bab 1 BTIK

Navia Nariswary
7F-26
Operasi dasar komputer

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat
1.Agar perangkat keras dapat berfungsi maka diperlukan
Jawab :
A.Perangkat lunak

2.Fungsi dari sistem operasi adalah
Jawab :
C.Mengatur operasi perangkat lunak komputer

3.Hal-hal yang harus diperhatikan dalam menghidupkan komputer,kecuali
Jawab :
D.Hidupkan CPU dengan menekan tombol restart di casing

4.Untuk mematikan komputer yang menggunakan sistem operasi Microsoft Windows adalah dengan menggunakan prosedur
Jawab :
A.Shut down

5.Berikut ini merupakan prosedur shut down di Microsoft Windows,kecuali
Jawab:
D.Pilih tombol delete

6.Perangkat masukan(Input Devices)dari kumpulan nama perangkat keras berikut ini adalah
Jawab :
A.Keyboard

7.Perangkat penyimpanan disebut juga dengan
Jawab: 
C.Storage devices

8.Gambar berikut merupakan
Jawab :
C.Monitor

9.Pilihlah yang merupakan perangkat keluaran(output devices)dari kumpulan nama perangkat keras berikut ini
Jawab :
A.Monitor

10.Di antara pilihan berikut adalah komponen komputer,kecuali
Jawab :
D.Smartphone

11.Manajemen file yang dilakukan sistem operasi memiliki fungsi sebagai berikut,kecuali
Jawab :
D.Memastikan keyboard terpasang

12.Berikut ini merupakan perangkat tambahan komputer,kecuali
Jawab :
BSpeaker

13.Berikut ini yang merupakan perangkat penyimpanan adalah
Jawab :
A.Harddisk

14.Berikut ini yang bukan termasuk brainware adalah
Jawab :
C.Siswa yang tidak  memiliki akses

15.Gambar berikut merupakan salah satu perangkat input adalah
Jawab : 
D.Scanner

16.Berikut ini merupakan jenis komputer mobile
Jawab :
A.Smartphone

17.Aspek yang harus jadi perhatian setiap kita melakukan kegiatan apapun adalah
Jawab :
A.Keselamatan dan Kesehatan kerja

18.Hal-hal yang bisa dilakukan untuk menghindari risiko bekerja dengan komputer yaitu,kecuali 
Jawab : 
D.Jarak pandangan mata dengan monitor agak dekat

19.Berikut ini bukan termasuk posisi duduk yang benar saat menggunakan komputer adalah
Jawab:
D.Lengan menempel pada meja

20.Berikut yang akan terjadi jika duduk terlalu lama didepan komputer adalah 
Jawab :
C.Panggul terasa perih

B.Jawablah pertanyaan berikut dengan benar

1.Jelaskan maksud dari perangkat lunak
Jawab :
Perannkat lunak adalah perangkat yang mengacu pada hal-hal yang tidak terwujud atau hal yang kita lihat tapi tidak dapat disentuh

2.Sebutkan macam-macam perangkat lunak
Jawab :
A.Sistem operasi
B.Sistem pemahaman
C.Program Aplikasi

3.Sebutkan siapa saja yang termasuk brainware
Jawab :
A.Operator
B.Administrator
C.Programmer

4.Sistem operasi  bertanggung jawab untuk melakukan pengaturan memori,sebutkan apa saja pengaturannya
Jawab :
A.Menjaga ruang-ruang memori dan siapa saja yang menggunakannya
B.Memilih program yang diambil dari hardisk dan disimpan ke memori
C.Mengalokasikan ruang memori sesuai kebutuhan

5.Apa saja bagian komputer yang menimbulkan masalah?
Jawab :
A.Monitor 
B.CPU(Central Processing Unit)
C.Kabel komputer
D.Keyboard




Komentar

Posting Komentar